0 Comment
Berita Bola - Pemain bertahan Timnas Indonesia U19, Elkan Baggott mendapatkan kontrak profesional dari klub Inggris, Ipswich Town. Kontrak ini membuka peluang, Baggott mendapatkan menit bermain di tim senior. Bek tengah yang memiliki darah blasteran Indonesia-Inggris itu resmi menandatangani kontrak dengan durasi dua tahun dengan opsi satu tahun tambahan. 🎥 “I have to appreciate how far I’ve come... Read More